Nah, berbicara tentang mobil esemka, belum lengkap rasanya kalau belum kita lihat proses pembuatan mobil Esemka di bengkel oleh siswa-siswa SMK dibawah bimbingan Pak Sukiyat itu.
Ini dia:
Mesin Esemka siap dipasang di mobil. Esemka dibuat dengan manual dan tidak dengan mesin press seperti produsen mobil global. |
Dibantu guru pembimbing bersiap memasang mesin ke mobil. |
Mengecek kondisi mesin. |
Mempersiapkan sasis dan suspensi. |
Sasis mobil siap dipasangi bodi dan mesin. |
Ramai-ramai memperhatikan mesin Esemka 1.5i. Mesin ini sudah menggunakan teknologi injeksi. |
Seorang siswa dengan mesin bubut. Proses pembuatan bodi Esemka terbilang sulit karena SMKN 2 Surakarta belum memiliki alat press.
sumber : detik.com
|
0 komentar:
Posting Komentar